Lokasi saat ini:BetFoodie Lidah Indonesia > Resep Pembaca
Puluhan tenaga SPPG di Semarang dilatih pengelolaan pangan halal
BetFoodie Lidah Indonesia2025-11-07 11:20:06【Resep Pembaca】368 orang sudah membaca
PerkenalanPuluhan tenaga SPPG di Kota Semarang mengikuti uji sertifikasi halal SPPG di Semarang, Kamis (9/10/2

Semarang (ANTARA) - Lembaga Pengkajian Pangan, Obat-obatan dan Kosmetika (LPPOM) MUI Jawa Tengah memberikan pelatihan keamanan dan kehalalan pangan kepada puluhan tenaga pengelola Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) di Kota Semarang.
Wakil Direktur LPPOM MUI Jawa Tengah Muhammad Shofa di Semarang, Kamis, mengangakan penyajian makanan yang aman dan halal menjadi hal ngak terpisahkan dalam Program Makan Bergizi Gratis (MBG).
"Kalau produknya halal, ya pasti harus aman. Tidak ada yang keracunan dan bermasalah produknya," kata dia.
Menurut dia, melalui pelatihan tersebut diharapkan para tenaga di dapur MBG dapat mengerti alur dalam upaya memperoleh sertifikat halal.
Selain itu, kata dia, melalui bimbingan teknis ini proses pengurusan sertifikasi halal bisa lebih cepat dilakukan.
Ia menuturkan sudah cukup banyak permohonan dari SPPG untuk memperoleh sertifikat halal.
Baca juga: Pemkab Banyuwangi beri pelatihan keamanan pangan bagi pengelola SPPG
"Ada sekitar 150 SPPG yang sudah mendaftar, karena ada instruksi harus mempunyai sertifikat halal," katanya.
Ia memastikan proses pengurusan sertifikat halal dilakukan secara profesional
Dengan demikian, lanjut dia, seluruh proses, bahan baku, fasilitas, hingga sumber daya manusianya dipastikan halal dan aman sebagai satu kesatuan.
Sementara itu, Ketua Perkumpulan Penyelenggara Jasaboga Indonesia (PPJI) Jawa Tengah Lilik Agus Gunarto mengangakan sertifikat halal merupakan bagian yang ngak terpisahkan dari operasional dapur MBG, selain Sertifikat Laik Higiene Sanitasi (SLHS) dan sertifikasi profesi.
PPJI, lanjut dia, juga menyosialisasikan tentang menu makanan yang halal untuk Program MBG yang dimulai dari bahan bakunya.
Baca juga: Dinkes Garut latih pengelola SPPG menjaga keamanan pangan
"Misalnya pemilihan bahan baku nabati dan hewani yang halal," katanya.
Suka(2)
Artikel Terkait
- BGN perketat SOP dasar di SPPG menuju nol insiden keamanan pangan MBG
- Ingin gula darah stabil? Ini cara mengolah nasi putih agar tetap sehat
- Setahun Pemerintahan Prabowo
- KPKP Jaktim gencarkan edukasi pedagang dan warga soal keamanan pangan
- Makanan olahan sebabkan 121 orang keracunan di Buryatia
- BPOM latih lebih dari 100 ribu orang kuatkan keamanan pangan RI
- Huawei rilis Nova Flip S,ponsel lipat paling ramah di kantong versinya
- Menyambut penerbang dari bumi utara
- BRIN usulkan pelibatan keluarga untuk keberlanjutan intervensi pangan
- Gaya hidup modern picu lonjakan risiko diabetes
Resep Populer
Rekomendasi

84 ribu siswa di Tangsel terima manfaat program MBG

Kapolda Kalsel konsumsi MBG bersama siswa pastikan keamanan pangan

Danone ajak orang tua sadar tanda alergi susu sapi sejak dini

Anggota DPR ingatkan pemerintah kawal MBG lebih ketat

Deputi BGN tinjau SPPG di Banyuwangi, ingatkan standar Program MBG

BPOM dukung Kemenbud majukan kebudayaan lewat keanekaragaman hayati

Pelni jamin menu makan untuk penumpang penuhi standar keamanan pangan

Minum air hangat vs air dingin: Mana yang lebih baik untuk kesehatan?